Apakah kasur atau sofa tempat anda beristirahat dipenuhi dengan kutu busuk yang dapat mengganggu kenyamanan ? Ada cara alami untuk mengatasinya lho. Disamping itu, anda juga bisa memanfaatkan layanan jasa basmi kutu busuk Bogor.
Membasmi Kutu Busuk Secara Menyeluruh Menggunakan Bahan Alami
Membasmi kutu busuk menggunakan baham alami rupanya juga dinilai efektif membunuh kutu busuk secara tuntas. Sebelum meminta bantuan dari jasa pembasmi kutu busuk, alangkah baiknya anda mencoba cara berikut ini.
- Garam
Garam adalah bahan alami yang biasa digunakan sebagai bumbu dapur. Namun tahukah anda, garam dapat dijadikan sebagai pembasmi kutu busuk ? Buatlah larutan air garam lalu semprotkan secara perlahan ke area dimana kutu busuk bersarang untuk memusnahkannya.
- Cuka
Membasmi kutu busuk menggunakan larutan cuka juga cukup ampuh membasmi tungau yang merugikan ini. Anda bisa menyemprotkan cairan cuka ke tempat dimana munculnya kutu busuk. Sebagai bahan alami pengusir kutu busuk, cuka adalah pilihan paling tepat.
- Daun Sirsak
Daun sirsak dapat dimanfaatkan sebagai bahan alami pengusir kutu busuk. Menyingkirkan kutu busuk memang lebih efektif menggunakan jasa basmi kutu busuk Bogor. Akan tetapi menaruh beberapa lembar daun sirsak di permukaan kasur tempat bersarangnya kutu busuk adalah alternatif paling mudah.
- Minyak Lavender
Minyak lavender dapat dijadikan sebagai pengusir kutu busuk yang ampuh membasminya. Aroma khas dari minyak ini sangat tidak disukai kutu busuk sehingga kasur dan sofa di rumah anda dijamin akan terbebas dari serangan kutu busuk.
- Bawang
Bahan alami terakhir yang bisa digunakan sebagai pembasmi kutu busuk yaitu bawang. Anda bisa menghaluskan beberapa siung bawang putih dan bawang merah. Kemudian ambil sari dari bawang lalu oleskan pada tempat dimana kutu busuk biasanya menempel.
Nah, itulah tadi bahan alami yang bisa digunakan sebagai pembasmi kutu busuk. Walaupun ada berbagai cara alami membasmi kutu busuk, memanfaatkan layanan jasa basmi kutu busuk Bogor dari Fumida adalah cara paling praktis membasminya hingga tuntas!